-->

5 Aplikasi Remote Control Terbaik


Setiap saat teknologi tidak akan berhenti dan terus akan semakin berkembang. Kini smartphone Android dapat digunakan untuk berbagai hal selain untuk chatting, bermain game, atau fotografi. Hal ini dibuktikan bahwa smartphone dapat dijadikan sebuah remote untuk mengontrol berbagai perangkat seperti TV, AC, DVD player ataupun home theatre. Berikut Detekno rangkumkan beberapa aplikasi remote control terbaik 2018 yang dapat digunakan dengan mudah.


1. Unified Remote
Aplikasi Remote Control Terbaik 2018
Unified Remote
Aplikasi pertama yakni Unified Remote, pengguna bisa menggunakan aplikasi untuk mengontrol PC atau komputer yang menjalankan sistem operasi Windows, Mac ataupun Linux. Selain itu aplikasi juga dapat digunakan untuk mengontrol Home Theatre PC sebagai pengganti remote TV.

2. AnyMote
Selanjutnya adalah aplikasi AnyMote yang dapat digunakan pada perangkat android. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mengontrol berbagai perangkat elektronik yang sering dijumpai contohnya seperti AC, TV, DVD dan yang lainnya.


3. Mi Remote
Aplikasi Remote Control Terbaik 2018
Mi Remote
Aplikasi remote control yang bisa di andalkan selanjutnya yaitu Mi Remote. Aplikasi remote ini dapat digunakan mengatur channel TV dan juga suhu AC dari jarak yang jauh. Pengguna tidak perlu khawatir jika remote TV atau AC menghilang karena aplikasi Mi Remote dapat digunakan dengan mudah. Download Aplikasi Mi Remote
4. SURE Universal

Aplikasi selanjutnya yakni SURE Universal, yang memungkinkan pengguna untuk dapat mengirimkan berbagai foto ataupun video menujua smart TV. Dengan menggunakan aplikasi pengguna dapat melhat foto ataupun menonton secara langsung melalui TV dengan tampilan yang lebih lebar pastinya. Download Aplikasi SURE Universal.

5. Peel Universal Remote TV Guide
Aplikasi Remote Control Terbaik 2018
Peel Universal Remote TV Guide

Aplikasi ini telah banyak diunduh dan memiliki kelebihan yakni hampir semua jenis dan merk televisi sudah kompatibel dengan aplikasi Peel Universal Remote TV Guide ini. Namun tidak hanya mampu untuk mengatur TV saja, karena aplikasi ini dapat digunakan untuk mengendalikan DVD player, Audio Sistem, Blu-Ray dan juga AC. Pengguna dapat mengunduh aplkasi secara gratis. 

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "5 Aplikasi Remote Control Terbaik"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel